Beranda Topik BKPSDM

Topik: BKPSDM

Pendaftar CPNS Buteng Capai 1467 Orang, Baru 10 Orang Kembalikan Berkas

Labungkari, Inilahsultra.com - Pendaftar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Kabupaten Buton Tengah (Buteng) telah memasuki hari ke sembilan setelah diumumkan pada tanggal 11...

Wawali Baubau Serahkan 52 SK Pensiun PNS

Baubau, Inilahsultra.com - Wakil Wali Kota Baubau La Ode Ahmad Monianse menyerahkan Surat Keputusan (SK) pensiun kepada 52 Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang mencapai...

Jabatan Sekda Kosong, Arhawi Lantik Kepala BKPSDM

Wakatobi, Inilahsultra.com - Bupati Wakatobi Arhawi mengambil langkah cepat mengisi kekosongan jabatan Sekretaris Daerah (Sekda) setelah ditinggal Ilyas Abibu 4 Februari 2019 lalu. Arhawi resmi...

Buteng Dapat Kuota P3K 38 Formasi

Labungkari, Inilahsultra.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buton Tengah (Buteng) segera merekrut Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia...

NIP 492 CPNS Buteng Diprediksi Selesai Maret

Labungkari, Inilahsultra.com - Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Buton Tengah (Buteng) menargetkan penyampaian penetapan Nomor Induk Pegawai (NIP) Calon Pegawai Negeri...

BKPSDM Busel Belum Sampaikan Kisruh CPNS ke BKN

Batauga, Inilahsultra.com - Pemkab Buton Selatan sepertinya tak serius menindaklanjuti aduan yang disampaikan peserta yang merasa dikebiri haknya sebagai peserta seleksi CPNS. Sampai saat ini...

Buntut Pengumuman CPNS, BKPSDM Baubau Diadukan ke Ombudsman RI

Baubau, Inilahsultra.com - Bukan hanya pelamar di Kabupaten Buton Selatan (Busel) saja yang mencari keadilan tentang hasil pengumuman CPNS. Di Baubau, salah satu peserta...

Kepala BKPSDM Busel Mangkir, Dewan Curiga Ada Perintah Hindari Rapat

Batauga, Inilahsultra.com - DPRD Kabupaten Buton Selatan (Busel) bereaksi atas kasus dugaan kecurangan seleksi CPNS tahun 2018. Dewan langsung mengagendakan rapat kerja bersama Badan...

Dugaan Serdik ‘Siluman’ Mencuat, BKPSDM Busel Bakal Koordinasi ke BKN

Batauga, Inilahsultra.com - Kabupaten Buton Selatan (Busel) menjadi satu-satunya daerah di Sultra yang paling gaduh hasil pengumuman tes CPNS. Setelah resmi mengeluarkan daftar nama...

Protes Hasil Pengumuman CPNS, Massa Datangi Kantor BKPSDM Busel

Batauga, Inilahsultra.com - Dugaan kecurangan hasil seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Kabupaten Buton Selatan (Busel) terus menuai protes. Puncaknya, Senin 7 Januari...

BERITA TERKINI

Arhawi Dinilai Layak Maju Pilgub Sultra

Buranga, Inilahsultra.com – Mantan Bupati Wakatobi, H Arhawi dinilai sangat layak untuk tampil dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Tenggara (Sultra) tahun 2024. Pernyataan itu disampaikan...

Dilirik Sejumlah Bacabup Butur, PKB Belum Tergoda

Buranga, Inilahsultra.com – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dilirik sejumlah Bakal Calon Bupati (Bacabup) Buton Utara (Butur). Namun, hingga kini PKB belum tergoda hingga memutuskan...

Wakil Ketua DPRD Butur Soroti Kinerja PLN

Buranga, Inilahsultra.com – Wakil Ketua DPRD Buton Utara (Butur) Sujono menyoroti kinerja PLN Baubau yang tidak maksimal memberikan pelayanan listrik kepada warga Kecamatan Kulisusu...

Poltracking Indonesia Bakal Survei Bacabup Butur Asal Partai Golkar

Buranga, Inilahsultra.com – Lembaga survei Poltracking Indonesia bakal melakukan survei Bakal Calon Bupati Buton Utara (Butur) yang diusung Partai Golkar. Sesuai rencana, survei itu...

DK PWI Pusat: Bantuan BUMN Untuk Kegiatan UKW Harus Diterima Utuh

Jakarta, Inilahsultra.com - Ketua Dewan Kehormatan (DK) PWI Pusat Sasongko Tedjo menegaskan bantuan yang diberikan Kementerian BUMN untuk mendukung kegiatan Uji Kompetensi Wartawan (...