Topik: Sekda Buton
Usai Dilantik, Sekda Buton Terima Ucapan Selamat dari Pesaingnya
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Saingan Ir Laode Dzilfar Djafar, M.Si saat memperebutkan jabatan Sekda Buton ikut memberikan ucapan selamat saat pelantikan yang di gelar, Jumat...
Dzilfar Djafar Dilantik sebagai Sekda Buton
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Kisruh pelantikan Sekda Buton akhirnya terjawab. Laode Dzilfar Djafar resmi dilantik di aula Bupati Buton, Jumat 9 Maret 2018. Pelantikan dilakukan...
Lelang Jabatan Sekda Buton Berpotensi Diulang
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Perwakilan Ombudsman RI Wilayah Sultra Ahmad Rustam menilai lelang jabatan Sekda Buton diduga tidak sah. Pasalnya salah satu calon tidak memenuhi...
Pelantikan Sekda Buton Tergantung Plt Gubernur Sultra
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Pelantikan Sekda Buton hingga kini belum jelas. Meskipun sudah ada tiga nama yang dinyatakan lulus oleh panitia seleksi (Pansel) tahun 2017...
Sekda Buton Belum Dilantik, Tohir Ditunjuk sebagai Plt
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Posisi Sekda Buton kembali dijabat pelaksana tugas sementara (Plt). Dia adalah Asisten II Setda Buton Tohir, menggantikan Kasim SH yang memasuki...
Pensiun, Plt Sekda Buton Pamit
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Plt Sekda Buton Kasim SH berpamitan dengan seluruh jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN), Rabu 31 Januari 2018. Mantan Wakil Bupati Buton...
Seleksi Calon Sekda Buton Dinilai Ada Indikasi Meloloskan Orang Tertentu
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Lelang jabatan Sekretaris Daerah (Sekda) Buton semakin rumit. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (BPMD) Kabupaten Buton Alimani menilai, lelang jabatan...
BKD Belum Tahu Soal Pelantikan Sekda Buton
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Buton Zanuriah belum mendapatkan informasi rencana pelantikan Sekda Buton pekan depan. Meskipun Sekretaris Provinsi Sultra...
Lukman Abunawas Pastikan Pelantikan Sekda Buton Pekan Depan
Pasarwajo, Inlahsultra.com - Ketua Panitia Seleksi (Pansel) lelang jabatan Sekda Buton Lukman Abunawas memastikan pelantikan Sekda Buton akan dilaksanakan pekan depan sehingga tidak ada...
Meski La Bakry Berwenang, Sekda Buton Belum Dilantik
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Siapa yang akan menjabat Sekretaris Daerah (Sekda) Buton hingga kini belum jelas. Panitia seleksi (Pansel) dari Provinsi Sultra belum juga mengumumkan...











