Topik: Bupati Butur
Bupati Butur Tinjau Ruas Jalan Kulut -Wakorut Terputus Akibat Longsor
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur), Muh Ridwan Zakariah, didampingi wakilnya, Ahali beserta jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD), meninjau ruas jalan penghubung antara...
Lantik Pj Sekda dan Tujuh Pejabat Administrator, Bupati Butur: Jalankan Tugas dengan Baik
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur) Muh Ridwan Zakariah, kembali melantik Yuni Nurmalawati sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah, di Aula Bappeda setempat, Kamis,...
Pemkab Butur Tetapkan Zakat Fitrah, Tertinggi Rp 70 Ribu, Terendah Rp 17.500
Buranga, Inilahsultra.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buton Utara (Butur) telah menetapkan besaran zakat fitrah tahun 1442 Hijriah/2021 Masehi.
Besaran zakat fitrah ini tertuang dalam surat...
Bupati Butur Yakin Investasi Mendukung Kemajuan Daerah
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur) Ridwan Zakariah menghadiri undangan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Sosial Edukasi Masyarakat (SEM) di Desa Labulanda Kecamatan Kulisusu...
Bupati Butur Serahkan BST kepada Ribuan KPM
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur) Muh Ridwan Zakariah menyerahkan secara simbolis Bantuan Sosial Tunai (BST) di Kabupaten Buton Utara (Butur) untuk bulan...
Pejabat Daerah Lain Dibolehkan Ikut Lelang Jabatan Sekda Butur
Buranga, Inilahsultra.com - Usulan pelaksanaan lelang jabatan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Buton Utara (Butur) telah diajukan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Usul itu diajukan...
Bupati Butur Dukung Rencana Gubernur Panggil Investor Perkebunan Tebu
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur) Ridwan Zakariah mendukung rencana Gubernur Sultra Ali Mazi yang akan memanggil pihak PT Sumargo Sawitara, investor perkebunan...
Bupati Butur RZ Serahkan SK 100 Persen 236 CPNS Formasi 2018
Buranga, Inilahsultra.com - Bupati Buton Utara (Butur), Muh Ridwan Zakariah (RZ) menyerahkan secara simbolis Surat Keputusan (SK) 100 persen pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (PNS)...
Anggota DPRD Butur Minta Kadis Kominfo Serius Urus Jaringan Telekomunikasi
Buranga, Inilahsultra.com - Kerusakan jaringan Telkomsel di Kecamatan Kulisusu Utara Kabupaten Buton Utara (Butur) telah berlangsung selama dua pekan.
Anggota DPRD Butur Sojono mengatakan, sudah...
Balai Pertanian Karantina Kendari Bidik Potensi Ekspor Komoditas Pertanian di Butur
Kendari, Inilahsultra.com - Diawal tahun 2021, Kabupaten Buton Utara (Butur) berhasil mencuri perhatian, pasalnya ia menjadi Kabupaten pertama di Sulawesi Tenggara yang berhasil melakukan...














