Beranda Topik Lukman Abunawas

Topik: Lukman Abunawas

Ali Mazi-Lukman Abunawas Geladi Tiga Jam Sebelum Pelantikan di Istana

Kendari, Inilahsultra.com - Pasangan Gubernur/Wakil Gubernur Sulawesi Tenggara Periode 2018-2023 dijadwalkan mengikuti geladi sebelum pelantikan di Istana Negara 5 September 2018 oleh Presiden RI,...

Ali Mazi Pilih Muna Barat Jadi Kunjungan Perdana Pasca-Dilantik

Kendari, Inilahsultra.com - Sederet agenda roadshow menanti Ali Mazi pascapelantikan dirinya sebagai Gubernur Sulawesi Tenggara periode 2018-2023 pada 17 September mendatang. Ali Mazi memastikan akan...

Ali Mazi Tak Boleh Lagi Maju Pilgub Periode Selanjutnya

Kendari, Inilahsultra.com - Ali Mazi akhirnya memenuhi ambisinya menjadi Gubernur Sultra terpilih. Ia baru saja memenangi Pilgub Sultra 2018 bersama Lukman Abunawas. Pasangan berakronim AMAN...

Lukman Abunawas Yakin Gugatan Rusda-Sjafei Ditolak MK

Lukman Abunawas Kendari, Inilahsultra.com - Wakil Gubernur Sultra terpilih Lukman Abunawas meyakini Mahkamah Konstitusi (MK) akan menolak gugatan pasangan Rusda Mahmud-LM Sjafei Kahar. Pasangan nomor urut...

Lukman Isyaratkan Sekda Sultra dari Birokrat Asal Muna

Lukman Abunawas saat menghadiri konferensi pers Tim Transisi AMAN beberapa waktu lalu. Kendari, Inilahsultra.com - Wakil Gubernur Sultra terpilih Lukman Abunawas mengisyaratkan yang akan jadi...

Daftar Tim Transisi AMAN, Mantan Komisioner, Dosen dan Politikus

Tim transisi AMAN saat konferensi pers Kendari, Inilahsultra.com - Pasangan gubernur dan wakil gubernur Sultra terpilih, Ali Mazi-Lukman Abunawas resmi membentuk tim transisi. Sebanyak 15 tokoh...

Pasangan AMAN Bentuk Tim Transisi

Konferensi pers tim transisi AMAN.  Kendari, Inilahsultra.com - Pasangan Ali Mazi-Lukman Abunawas (AMAN) membentuk tim transisi yang akan mendukung kerja pasangan ini hingga lima tahun...

Ber-KTP Jakarta, Ali Mazi dan Sjafei Kahar Tak Memilih di Pilgub Sultra

ilustrasi Kendari, Inilahsultra.com - Dari tiga pasang kandidat yang berkontestasi di Pilgub Sultra, dipastikan tiga orang tak akan menyalurkan hak pilihnya. Adalah Asrun yang sekarang tengah...

Kampanye di Kabaena, Ali Mazi Janji Bangun Jalan

Ali Mazi saat kampanye di Kabaena. (Foto Tim AMAN). Kendari, Inilahsultra.com - Calon Gubernur Sultra Ali Mazi menggelar kampanye dialogis di Pulau Kabaena Kabupaten Bombana,...

Komitmen AMAN untuk Muna

Ali Mazi saat kampanye di Muna Kendari, Inilahsultra.com - Pada 30 April 2018 kemarin, pasangan Ali Mazi-Lukman Abunawas (AMAN) menggelar kampanye dialog terbatas di Kabupaten...

BERITA TERKINI

PT MRM Daihatsu Baubau Perkuat Layanan Purnajual Suku Cadang dan Servis

Baubau, Inilahsultar.com - Hadirnya dialer baru PT Makassar Raya Motor (MRM) menjadi bagian komitmen Daihatsu Cabang Baubau memperluas layanan sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi dan...

10 Calon Ketua DPC Hanura di Wilayah Kepton Ikut Fit and Proper Test

Baubau, Inilahsultra.com - Sebanyak 10 calon Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hanura di wilayah Kepulauan Buton (Kepton) mengikuti uji kelayakan dan kepatutan (fit...

Usai Dilantik Wali Kota Baubau, La Ode Darussalam Fokus Tata OPD

Baubau, Inilahsultra.com – Wali Kota Baubau H. Yusran Fahim melantik La Ode Darussalam sebagai Sekda Kota Baubau di Aula Palagimata Kantor Wali Kota Baubau,...

GMM Desak Wali Kota Baubau Copot Dua Kepala OPD

Baubau, Inilahsultra.com – Gerakan Masyarakat Menggugat (GMM) mendesak Wali Kota Baubau H Yusran Fahim segera mebentuk tim investigasi dan pemberhentian dua kepala Organisasi Perangkat...

Hendak Mengambil Sabu di Sekitar Markas TNI, Empat Warga Baubau Langsung Diamankan

Baubau, Inilahsultra.com - Personel Yonif TP 823/Raja Wakaaka mengamankan warga Kota Baubau yang diduga hendak mengambil paket Narkoba jenis sabu, Sabtu 3 Januari 2026. Penangkapan...