Topik: SAR Kendari
20 Ekor Buaya Diduga Memangsa La Ntalea di Muna
Raha, Inilahsultra.com - Potongan tubuh La Ntalea (52), akhirnya ditemukan sekitar 5 kilometer dari lokasi tumpukan pakaiannya, Selasa 7 Agustus 2018. Ia diduga menjadi...
Ditemukan Potongan Kaki, Warga Muna yang Hilang di Sungai Diduga Diterkam Buaya
Kendari, Inilahsultra.com - Warga Desa Lambiku Kecamatan Napabalano Kabupaten Muna yang dinyatakan hilang beberapa waktu lalu didiuga menjadi korban terkaman buaya.
Pagi tadi, tim SAR...
Warga Lambiku Dilaporkan Hilang di Sungai
Kendari, Inilahsultra.com - Seorang warga Desa Lambiku Kecamatan Napabalano Kabupaten Muna dilaporkan hilang di sungai, Minggu 5 Agustus 2018 sekira pukul 23.00 WITA.
Humas Search...
Satu Penumpang KM Nggapulu Lompat ke Laut di Sekitar Perairan Pulau Kadatua
Kendari, Inilahsultra.com - Salah seorang penumpang KM Nggapulu dilaporkan terjatuh di sekitar perairan Pulau Kadatua Kabupaten Buton Selatan, Minggu dini hari 5 Agustus 2018.
Humas...
Banjir Kolaka dan Koltim Rendam Puluhan Rumah, Satu Bocah Nyaris Tewas Tenggelam
Kendari, Inilahsultra.com - Kabupaten Kolaka dan Kolaka Timur dilanda banjir setinggi dada orang dewasa, Sabtu 21Juli 2018.
Banjir yang terjadi mulai tadi pagi ini merendam...
Dua Kapal Tabrakan Perairan Wawonii, Satu Orang Hilang
Tim SAR Kendari bersiap melakukan operasi penyelamatan penumpang kapal yang tabrakan.
Kendari, Inilahsultra.com - Dua kapal bertabrakan di sekitar Perairan Wawonii sekira pukul 07.30 WITA,...
Satu Desa di Konawe Utara Dilanda Banjir Setinggi 5 Meter
Banjir di Konawe Utara. (Humas SAR)
Kendari, Inilahsultra.com - Satu desa di Kabupaten Konawe Utara kembali dilanda banjir. Kali ini, banjir mencapai ketinggian 5 meter.
Humas...
Libur Lebaran, SAR Kendari Jaga 11 Tempat Wisata di Sultra
Tim SAR Kendari mengevakuasi seorang pengunjung di Pantai Pulau Bokori
Kendari, Inilahsultra.com – Tim Search And Rescue (SAR) Kendari berbagi tugas untuk menjaga 11 tempat...
Jatuh Dari Kapal, Satu Warga Sultra Dinyatakan Hilang dan Pencarian Dihentikan
Tim SAR melakukan pencarian korban di perairan Batu Atas. (Foto Humas SAR kendari)
Kendari, Inilahsultra.com - Satu orang warga Kota Baubau, Nurul (36) dikabarkan hilang...
12 Hari Hilang, Jasad Warga Konawe Ditemukan Terapung di Sungai Sampara
Tim SAR kendari melakukan evakuasi terhadap jasad korban tenggelam di sungai Sampara.
Kendari, Inilahsultra.com - Selama 12 hari dinyatakan hilang, akhirnya jenazah warga Konawe bernama...












