
Kendari, Inilahsultra.com – Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Sultra kembali mengumumkan penambahan kasus begitu signifikan pada hari ini, Selasa 13 Mei 2020.
Penambahan kasus hari ini sebanyak 91 orang terkonfirmasi positif sehingga total kasus hingga hari ini sebanyak 167 kasus.
Sebelumnya, sebanyak 58 orang sedang dalam perawatan dan kini bertambah menjadi 147 orang.
Sementara jumlah kasus sembuh sejauh ini ada 17 orang dan meninggal dunia sebanyak 3 orang.
Berikut Datanya di Sultra.
1 Kolaka 9 ODP, 1 Positif, 1 sembuh
2 Konawe 20 OTG, 11 ODP, 2 PDP, 7 positif, 2 sembuh 5 dalam perawatan
3 Muna 40 OTG, 39 ODP, 2 PDP, 12 positif, 3 sembuh, 9 dalam perawatan
4 Buton 15 OTG, 4 ODP,
5 Kendari 86 OTG, 1 ODP, 8 PDP, 48 positif, 10 sembuh, 2 meninggal dan 36 perawatan
6 Baubau 131 OTG, 15 ODP, 2 PDP, 5 positif, 5 perawatan
7 Konawe Selatan 10 OTG, 21 ODP, 1 PDP, 6 positif, 6 perawatan
8 Kolaka Utara 63 OTG, 5 ODP, 7 positif, 1 sembuh, 1 meninggal, 5 perawatan
9 Wakatobi 83 OTG, 1 ODP, 6 positif, 6 perawatan
10 Bombana 96 OTG, 23 ODP, 1 PDP, 65 positif, 65 perawatan
11 Konawe Utara kosong
12 Buton Utara 2 ODP, 1 PDP
13 Kolaka Timur 128 OTG, 13 ODP, 9 positif, 9 perawatan
14 Konawe Kepulauan 14 ODP, 1 PDP
15 Muna Barat 70 OTG, 3 ODP
16 Buton Selatan 5 ODP,
17 Buton Tengah 159 OTG, 5 ODP
18 Luar Wilayah (Sulawesi Tengah) 1 positif,
Total 901 OTG, 171 ODP, 18 PDP, 167 positif, 17 sembuh, 3 meninggal, 147 perawatan
Sumber Data : Posko Gugus Tugas Covid19 Provinsi Sulawesi Tenggara
Penulis : Haerun




