Topik: Kebakaran
Bupati Koltim Bantu Warga Korban Kebakaran
Kendari, Inilahsultra.com - Tak sampai 24 jam setelah kebakaran, Bupati Kolaka Timur (Koltim) Tony Herbiansyah turun langsung memberikan bantuan kepada korban kebakaran Khilda Sukmawati...
Pemkab Koltim Bantu Pembangunan Dua Rumah Warga Korban Kebakaran
Kolaka Timur, Inilahsultra.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kolaka Timur (Koltim) melalui Camat Loea, Lurah Simbalai, TNI, Polri dan seluruh masyarakat Simbalai bergotong royong membangun...
Musim Kemarau, 1 Hektar Kawasan Bukit Teletabies Terbakar
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Bukit Teletabies di Desa Wanguwangu Kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton terbakar, Selasa 23 Oktober 2018. Sekitar 1 hektar lahan terbakar di bukit...
Pasar Sentral Wangiwangi Selatan Terbakar
Wakatobi, Inilahsultra.com - Pasar Sentral Wangiwangi Selatan Kabupaten Wakatobi terbakar sekitar pukul 21.00 Wita, Senin 1 Oktober 2018. Hingga kini belum diketahui penyebab kebakaran.
Salah...
Pembakar Rumah Orang Tua Sering Memaksa Minta Uang
Kendari, Inilahsultra.com - Imran (19), pemuda asal Gunung Potong Kelurahan Sanua Kecamatan Kendari Barat yang membakar rumah orang tuanya dikenal manja kepada ibunya. Kadang,...
Hanya Niat Bakar Kamar, Seluruh Rumah Ikut Berkobar
Kendari, Inilahsultra.com - Imran (19), pemuda asal Gunung Potong Kelurahan Sanua Kecamatan Kendari Barat yang membakar rumah orang tuanya mengaku hanya ingin membakar kamar.
Didepan...
Makanan Tak Dihidangkan, Pemuda Asal Kendari Bakar Rumah
Kendari, Inilahsultra.com - Salah seorang pemuda yang tinggal di Gunung Potong Kelurahan Sanua Kecamatan Kendari Barat, Imran (19) membakar rumah milik orang tuanya, Selasa...
Hado Hasina Akan Bantu Tenda Jualan Bagi Korban Kebakaran
Baubau, Inilahsultra.com - Hari pertama bekerja sebagai Pj Wali Kota Baubau Hado Hasina sudah membuat kesan positif di masyarakat Kota Baubau. Kesan tersebut berupa...
Hado Hasina Serahkan Bantuan Kepada 12 Korban Kebakaran Pasar Wameo
Baubau, Inilahsultra.com - Masih ingat kebakaran yang menghanguskan 12 lapak di Pasar Wameo Kota Baubau pada Selasa malam 30 Januari 2018 lalu? Kini, para...
12 Lapak di Pasar Wameo Baubau Terbakar
Baubau, Inilahsultra.com - Sekira 12 lapak jualan di Pasar Wameo Kota Baubau terbakar, Selasa malam 30 Januari 2018. Beruntung, kebakaran yang terjadi disamping Kantor...












