PEMERINTAHAN

Pengosongan Rumah Dinas Kesehatan Pemprov Sultra untuk Optimalisasi Kepentingan Publik

Kendari, Inilahsultra.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tenggara (Sultra), terus berupaya untuk melakukan optimalisasi pemanfaatan aset-aset untuk kepentingan publik dan pemerintahan. Salah satu aset milik...

Ridwan Bae Resmikan Jembatan Penghubung Desa Kombungo-Desa Lakode

Raha, Inilahsultra.com - Jembatan gantung penghubung desa Kombungo dan desa Lakode akhirnya diresmikan. Peresmian jembatan tersebut dilakukan langsung Wakil Ketua Komisi V DPR RI,...

September mendatang Tugu Pahlawan Oputa Yi Koo Bakal Ground Breaking di Kota Bau-bau.

Kendari, Inilahsultra.com - Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal membangun tugu pahlawan Oputa Yi Koo di Kota Mara Bau-bau Sulawesi Tenggara (Sultra). Kepala Dinas Cipta...

Pimpin Rapat Penataan RTH di Bombana, Burhanuddin Bakal Bentuk Tim Persiapan Pembenahan

Kendari, Inilahsultra.com - Pj. Bupati Bombana Sulawesi Tenggara (Sulta) Burhanuddin, memimpin rapat sehubungan dengan Penataan dan Pembenahan Area Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Bombana,...

Pj Bupati Bombana Hadiri Audit Kasus Stunting dan Pasar Murah Gula PT. Jhonlin Batu...

Bombana, Inilahsultra.com - Berdasarkan Peraturan Presiden No. 72 Tahun 2021 Tentang Percepatan Penurunan Stunting dan menindak lanjuti hasil pertemuan Tim Audit Stunting Kasus Stunting...

Ajang Tumbuhkan Sertifikat Halal, Kemenag Gelar Bimtek Public Hearing dan Temu Konsultasi Pendampingan PPH

Kendari, Inilahsultra.com - Mewakili Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Tenggara (Sultra), Asisten I Bidang Administrasi Pemerintah dan Kesejahteraan Rakyat Ilyas Habibu membuka kegiatan Public Hearing...

Rusmin Abdul Gani Dilantik Jadi Ketua Pokdarkamtibmas Sultra

Kendari, Inilahsultra.com - Rusmin Abdul Gani resmi dilantik sebagai Ketua Kelompok Sadar Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Pokdarkamtibmas) Sulawesi Tenggara (Sultra) periode 2022-2026. Ketua Pokdarkamtibmas Sultra,...

Lindungi Kekayaan Intelektual, Kanwil Kemenkumham Sultra MoU dengan Pemprov Sultra

Kendari, Inilahsultra.com - Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Tenggara (Sultra) melaksanakan penandatangan Momerandum of Understading (MoU) dengan Pemerintah Provinsi Sulawesi...

Pasca Naiknya BBM, BPS Sultra Sebut BLT Mampu Tekan Inflasi

Kendari, Inilahsultra.com - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, telah mengumumkan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) pada 3 Agustus 2022, lalu. Dengan naiknya harga BBM...

Ekspose 4 tahun AMAN, Ali Mazi Paparkan Capaian Pembangunan

Kendari, Inilahsultra.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menggelar Ekspose 4 tahun masa kepemimpinan Gubernur Ali Mazi dan Wakilnya, Lukman Abunawas, periode...

BERITA TERKINI

PT MRM Daihatsu Baubau Perkuat Layanan Purnajual Suku Cadang dan Servis

Baubau, Inilahsultar.com - Hadirnya dialer baru PT Makassar Raya Motor (MRM) menjadi bagian komitmen Daihatsu Cabang Baubau memperluas layanan sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi dan...

10 Calon Ketua DPC Hanura di Wilayah Kepton Ikut Fit and Proper Test

Baubau, Inilahsultra.com - Sebanyak 10 calon Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hanura di wilayah Kepulauan Buton (Kepton) mengikuti uji kelayakan dan kepatutan (fit...

Usai Dilantik Wali Kota Baubau, La Ode Darussalam Fokus Tata OPD

Baubau, Inilahsultra.com – Wali Kota Baubau H. Yusran Fahim melantik La Ode Darussalam sebagai Sekda Kota Baubau di Aula Palagimata Kantor Wali Kota Baubau,...

GMM Desak Wali Kota Baubau Copot Dua Kepala OPD

Baubau, Inilahsultra.com – Gerakan Masyarakat Menggugat (GMM) mendesak Wali Kota Baubau H Yusran Fahim segera mebentuk tim investigasi dan pemberhentian dua kepala Organisasi Perangkat...

Hendak Mengambil Sabu di Sekitar Markas TNI, Empat Warga Baubau Langsung Diamankan

Baubau, Inilahsultra.com - Personel Yonif TP 823/Raja Wakaaka mengamankan warga Kota Baubau yang diduga hendak mengambil paket Narkoba jenis sabu, Sabtu 3 Januari 2026. Penangkapan...