Label: Pesta Adat
Masyarakat Kondowa-Dongkala Buton Gelar Pesta Adat Tahunan
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Masyarakat Desa Kondowa dan Dongkala, Pasarwajo, Kabupaten Buton, Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar pesta adat tahunan, Senin 28 Desember 2020.
Pesta adat tahunan...
Pesta Adat Ma’acia dan Tauno Ganda di Lapandewa Busel Patuhi Protokol Kesehatan
Batauga, Inilahsultra.com - Meski sudah tidak ada lagi kasus positif Covid-19 di Kabupaten Buton Selatan (Busel), namun dalam setiap kegiatan keramaian, protokol kesehatan tetap...
Pesta Adat Bongkana Robo Lawele Digelar Sesuai Protokol Kesehatan
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Bupati Buton La Bakry menghadiri pesta adat tahunan yang digelar masyarakat Kadie Lawele Kecamatan Lasalimu, Senin 19 Oktober 2020. Pesta Adat...
Hadiri Pesta Panen di Desa Wasuamba, Bupati Buton Ingatkan Pentingnya Protokol Kesehatan
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Bupati Buton La Bakry didampingi Wakil Bupati Iis Elianti menghadiri pesta panen Desa Wasuamba Kecamatan Lasalimu.
Pesta panen tersebut dirangkaikan dengan penyerahan...
Tahun ini, Pesta Adat Metau’a di Siompu Busel Digelar Sederhana
Batauga, Inilahsultra.com - Masyarakat adat Desa Biwinapada, Nggulanggula, Wakinamboro, Batuawu, Tongali dan Desa Lapara (Binawakili) Kecamatan Siompu Kabupaten Buton Selatan (Busel) kembali menggelar pesta...
Pesta Adat Kondowa-Dongkala Buton Digelar
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Pelaksanaan pesta adat Dongkala-Kondowa Kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton tahun ini dihadiri Sapati Kesultanan Buton ke 40 Laode Jabaru. Dia berharap acara...
Ali Mazi Minta Pemkab Buton Lestarikan Pesta Adat
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Malam puncak perayaan pesta adat tahunan Takimpo-Kambulabulana digelar, Rabu malam 11 Desember 2019. Acara ini dihadiri Gubernur Sultra, Ali Mazi.
"Selaku pimpinan...
Lelo Uang, Rangkaian Pesta Adat Pikoelaliwu Buton
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Jelang pelaksanaan Pesta Adat Pikoelaliwu Takimpo-Kambulambulana, Bupati Buton La Bakry mengikuti ritual Lelo Uang, di Baruga Pasarwajo, Selasa 10 Desember 2019....
Ritual Picundupia Meriahkan Pesta Adat Pasarwajo Buton
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Ribuan warga Kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton menggelar ritual adat Picundupia, Minggu 1 Desember 2019.
Ritual ini dilakukan dengan memotong ayam. Kemudian darah...
Hadiri Pesta Adat, Bupati Buton Minta Kombeli Jadi Kampung Bebas Miras
Pasarwajo, Inilahsultra.com - Bupati Buton La Bakry menghadiri pesta adat tahunan masyarakat Kombeli Kecamatan Pasarwajo di Baruga Kombeli, Sabtu 14 September 2019.
Dalam sambutannya La...